Kalau pembilangnya 1 maka one diganti a saja, sedangkan kalau penyebutnya 2 maka bukan second tapi half, dan 4 bukan fourth tapi quarter. Jadi ½ adalah a half, dan ¼ adalah a quarter. Kalau penyebutnya angka lain, maka tetap menggunakan ordinal number, misalnya 1/5 maka a fifth.